بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّØْÙ…َÙ†ِ الرَّØِÙŠْÙ…ِ
اللَّÙ‡ُÙ…َّ صَÙ„ِّ عَÙ„َÙ‰ Ù…ُØَÙ…َّدٍ
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti mencakup elemen keilmuan
yang meliputi:
(1) Al-Qur’an-Hadis,
(2) Akidah,
(3) Akhlak,
(4) Fikih,
CP PAI terbagi menjadi 6 fase:
- Fase A (Umumnya untuk kelas I dan II SD/MI/Program Paket A)
- Fase B (Umumnya untuk kelas III dan IV SD/MI/Program Paket A)
- Fase C (Umumnya untuk kelas V dan VI SD/MI/Program Paket A)
- Fase D (Umumnya untuk kelas VII, VII, dan IX SMP/MTs/ Program Paket B)
- Fase E (Umumnya untuk kelas X SMA/MA/Program Paket C)
- Fase F (Umumnya untuk kelas XI dan XII SMA/MA/Program Paket C)
CP PAI
💥💥💥💥💥💥
Jika ingin memberi kritik, saran atau berbagi informasi ke kami, silahkan hubungi kami melalui
Email: ubaygurupai2021@gmail.com
Klik 👉 Grup Guru PAI